Depok, Januari 2014
Nah, bubur yang satu ini favorite keluarga......6 jempol kalo boleh untuk makanan yang satu ini.
Semuah lahap memakannya dan dapet empat bintang untuk bubur ini. Semua sukaaaaaaa.
BUBUA ITAM aka
BUBUR KETAN HITAM
Bahan
200 gram beras ketan hitam, rendam selama 4 jam
1500 ml air
200 gram beras ketan hitam, rendam selama 4 jam
1500 ml air
500 ml santan
½ sendok teh garam
2 lembar daun pandan
2 lembar daun pandan
Kuah Santan:
300 ml santan kental dari 1 butir kelapa
1 lembar daun pandan
garam dan vanilla secukupnya
Cara Membuatnya :
1.
Rendam ketan hitam selama
4 jam. Tiriskan
2.
Campur ketan hitam, air,
garam, dan daun pandan masak sampai ketan hitam agak matang lalu masukkan
santan rebus sampai kental. Sisihkan
3.
Ketika memasak aduk-aduk adonan
bubur agar tidak hangus dan lengket.
4.
Untuk Kuah santan : rebus
santan, daun pandan, dan garam sambil diaduk-aduk sampai mendidih. Angkat
Siap dihidangkan dan selamat menikmati.
(2hipt)
No comments:
Post a Comment